HP Officejet 6210 - Mengatur ukuran kertas salinan

background image

Mengatur ukuran kertas salinan

Anda dapat mengatur ukuran kertas pada HP all-in-one Anda. Ukuran kertas yang Anda
pilih harus sama dengan ukuran kertas yang dimuatkan pada baki input. Pengaturan
ukuran default kertas untuk penyalinan adalah

Automatic [Otomatis]

, sehingga

HP all-in-one akan mendeteksi ukuran kertas di baki input.

Jenis kertas

Pengaturan ukuran kertas yang
disarankan.

Copier, multi-purpose, plain paper

Letter

atau

A4

Inkjet paper

Letter

atau

A4

Panduan Pengguna

43

Menggunakan

fitur

Salin

background image

Jenis kertas

Pengaturan ukuran kertas yang
disarankan.

Iron-on transfer

Letter

atau

A4

Letterhead

Letter

,

Legal

atau

A4

Photo paper

10x15 cm

atau

10x15 cm Borderless

4x6 inci

atau

4x6 Borderless

5x7 inci

atau

5x7 Borderless

Letter

atau

Letter Borderless

A4

atau

A4 Borderless

L-size

atau

L-size Borderless

Hagaki card

Hagaki

atau

Hagaki Borderless

Transparency film

Letter

atau

A4

Untuk mengatur ukuran kertas dari panel kontrol

1

Di area Salin, tekan

Menu

sampai

Copy Paper Size [Ukuran Kertas Salin]

muncul.

2

Tekan sampai ukuran kertas yang sesuai muncul.

3

Tekan

OK

untuk memilih ukuran kertas yang ditampilkan.