HP Officejet 6210 - Mengubah pengaturan lebih terang/gelap

background image

Mengubah pengaturan lebih terang/gelap

Anda dapat mengubah kekontrasan sebuah faksimile menjadi lebih gelap atau lebih
terang. Fitur ini berguna bila Anda memfaks dokumen yang sudah pudar, luntur, atau
ditulis tangan. Anda dapat menjadikan sumber asli lebih gelap dengan menyesuaikan
kekontrasannya.
Pengaturan ini akan kembali ke pengaturan default setelah pekerjaan selesai, kecuali
bila Anda mengatur perubahan tersebut sebagai pengaturan default. Untuk informasi,
baca

Membuat pengaturan default baru

.

1

Muatkan sumber asli menghadap atas pada baki pemasuk dokumen dengan
bagian atas halaman di sisi kiri.

2

Masukkan nomor faks dengan menggunakan keypad, tekan tombol panggil cepat
sekali-tekan, atau tekan

Sambung Cepat

hingga entri panggil-cepat yang

diinginkan muncul.

3

Di bagian Faks, tekan

Menu

sampai

Lighter/Darker [Lebih Terang/Lebih Gelap]

muncul.

4

Tekan untuk menjadikan faksimile lebih terang atau tekan untuk
menjadikannya lebih gelap.
Indikator akan bergerak ke kiri atau kanan saat Anda menekan sebuah tombol
panah.

5

Tekan

Mulai Faks Hitam

atau

Mulai Faks Warna

.

Faksimile Anda dikirim dengan pengaturan

Lighter/Darker [Lebih Terang/Lebih

Gelap]

yang Anda pilih. Jika Anda ingin mengirim semua faksimile dengan

pengaturan ini, ubahlah sebagai default. Untuk informasi lebih lanjut, baca

Membuat pengaturan default baru

.

Bab 11

104

HP Officejet 6200 series all-in-one

Menggunakan

fitur

Faks